Koridor Nacala
Koridor logistik yang menghubungkan Moatize ke Pelabuhan Nacala, mencakup infrastruktur rel dan pelabuhan. Jalur kereta api melewati dua negara, Mozambik dan Malawi, dengan total 912 km - 684 diperbarui dan 228 dibangun.
Infrastruktur pelabuhan membentang sekitar 600 hektar, di lepas teluk Nacala, distrik Nacala-a-Velha. Perairan yang dalam memungkinkan infrastruktur ini bisa di akses beberapa perusahaan. Dirancang untuk menerima dan mengekspor sekitar 18 juta ton batubara, di samping kargo umum dan transportasi penumpang harian.